Presidenku Pecas Ndahe

Mei 1, 2009 § 122 Komentar

senyumnya itu lo, dooooh ...

senyumnya itu lo, dooooh ...

Time kemarin mengumumkan daftar 100 tokoh paling berpengaruh di dunia (The 2009 Time 100). Salah satu tokoh yang masuk daftar itu adalah Presiden Susilo Bambang Yudhoyono untuk kategori leaders and revolutionaries. Daftar lengkapnya bisa dilihat di sini.

Pengumuman itu mengakhiri polemik yang sempat merebak di milis, situs berita daring, blog, dan warung-warung kopi. Sebelumnya, beberapa kalangan menyangsikan berita pencalonan Yudhoyono di Time 100. « Read the rest of this entry »

Where Am I?

You are currently browsing entries tagged with time 100 at Ndoro Kakung.