Soeharto Pecas Ndahe

Januari 14, 2008 § 37 Komentar

Dari arsip lawas di sebuah situs di Belanda, saya menemukan karikatur [politik] tentang Soeharto ini.

Sayang sekali saya ndak tahu secuil pun tentang bahasa Belanda. Adakah di antara sampean yang bisa menterjemahkan kata-kata itu?

Siapa tahu karikatur yang dimuat di sebuah koran pada 1973 ini bisa jadi penanda, sebuah ingatan melawan lupa, tentang sejarah kita di masa lalu dan apa yang pernah dilakukan jenderal berbintang lima itu, dulu …

§ 37 Responses to Soeharto Pecas Ndahe

Tinggalkan komentar

What’s this?

You are currently reading Soeharto Pecas Ndahe at Ndoro Kakung.

meta